Kasus ERD

  • Apotik ABC melayani penjualan obat secara tunai pakai resep ataupun penjualan tunai obat-obat tanpa resep.
  • Pelayanan konsumen dilakukan dengan menggunakan sebuah komputer untuk memeriksa ketersediaan obat dan harga.
  • Dalam hal obat yang diminta konsumen berada dalam jangkauan pandangan ataupun ingatan petugas, maka beliau akan segera dapat melayani.
  • Apabila tidak, petugas akan memeriksa status keberadaan obat yang diminta via komputer.
  • Setiap penjualan obat akan dicatat ke dalam komputer untuk mengurangi stock obat dan mencetak kwitansi.
  • Dalam hal penjualan obat berdasarkan resep, petugas akan mencatat nama dan alamat konsumen beserta obat yang dibeli.
  • Hal ini diperlukan untuk pengamanan kalau-kalau terdapat kesalahan.
  • Setiap hari menjelang tutup, bagian keuangan akan mendapatkan laporan penerimaan hari itu.

 

::: Kerjakan pada kertas dikumpulkan

::: Untuk mendukung penjelasan Tugas Anda, buat keterangan sedetil-detilnya

Tinggalkan komentar